handphone-tablet

Sunday, July 13, 2008

KALBE SCIENCE AWARDS 2008

Dalam rangka ulang tahun yang ke 42, Kalbe Farma mengadakan program penganugerahan 'KALBE SCIENCE AWARDS', sebuah penghargaan untuk Peneliti dan Penelitian di bidang "Obat dan pengobatan yang dapat diterapkan untuk kepentingan masyarakat banyak", mencakup:
  • Bahan Obat : bioteknologi, kimia medisinal, bahan kimia alam.
  • Sediaan Obat: teknologi farmasi
  • Diagnostik
KRITERIA:

Kategori: BEST RESEARCH
  • Peserta adalah WNI yang berdomisili di Indonesia.
  • Peserta mengajukan sendiri hasil penelitian yang akan dilombakan
  • Tidak ada batasan umur
  • Kriteria utama penilaian:
- Usia penelitian < 5 tahun
- Keaslian dan orisinalitas penelitian (inovasi)
- Metodologi dan sistematika penelitian
- Peluang penerapan hasil penelitian


Kategori: YOUNG SCIENTIST
  • Peserta adalah WNI yang berdomisili di Indonesia.
  • Background peneliti: semua peneliti di institusi pendidikan & penelitian (Universitas & Litbang)
  • Batasan Umur <40>
  • Peserta dinominasikan minimum oleh Dekan Fakultas/Ka. bag. Litbang atau menominasikan diri sendiri dengan rekomendasi Dekan/ Ka. bag Litbang.
  • Ukuran penilaian: Achievement/ track record (akademis, penelitian).

PENDAFTARAN
Pendaftaran melalui email ke kalbe.scienceawards@kalbe.co.id dengan mencantumkan "Best Research" atau "Young Scientist Award" pada subject email.
Pendaftaran : Mei - Agustus 2008

HADIAH:
Best Reasearch :
Juara 1 : Rp. 50 juta
Juara 2 : Rp. 30 juta
Juara 3 : Rp. 15 juta

Young Scientist: 1 orang terbaik Rp. 50 juta.

Informasi selengkapnya di http://www.kalbe.co.id/scienceawards

No comments: