handphone-tablet

Sunday, May 3, 2009

BEASISWA DARI DJARUM UNTUK MAHASISWA S1

Ketentuan menjadi penerima Beasiswa Djarum

  1. UMUM :
    • Pria atau wanita.
    • Sedang menempuh Tingkat Pendidikan S1 (Strata 1).
    • Prestasi Akademik dengan IPK diatas 3,00, telah menyelesaikan 4 semester (kondisi keuangan keluarga menjadi salah satu pertimbangan).
    • Aktif mengikuti kegiatan-kegiatan organisasi di Kampus
    • Tidak sedang menerima beasiswa dari pihak lain.
    • Beasiswa diberikan selama (dua) semester berurutan atau satu tahun.
    • Beasiswa Djarum diberikan tanpa ada ikatan dan diberikan untuk membantu mahasiswa dalam menyelesaikan kuliah di tingkat akhir.
    • Besarnya uang Rp. 500.000,- (lima ratus ribu rupiah) per bulan per orang.

  1. ADMINISTRASI :
    • Mahasiswa mengajukan surat permohonan beasiswa kepada perguruan tinggi melalui Direktur Administrasi Kemahasiswaan atau Pembantu Rektor III .
    • Fotocopy IPK semester 3 (tiga) dan 4 (empat).
    • Fotocopy Kartu Mahasiswa.
    • Fotocopy KTP.
    • Fotocopy surat keterangan tidak mampu dari Lurah/ Camat.
    • Satu lembar foto ukuran 4 x 6 cm berwarna memakai jas almamater.
    • Mengikuti psikotes, wawancara dan membuat tulisan singkat.

Untuk informasi lebih lanjut, kunjungi website resmi dari Beasiswa Djarum di sini

No comments: